materi ini saya posting karena sayang kalo cuma di tulis di kertas catatan hanya bisa di baca oleh saya sendiri jadi sayang ingin berbagi dengan "chingu" yang ada di luar sana semoga bermanfaat---> cekidot ke pembahasan
karakteristiknya :
karakteristiknya :
- Abstraksi (Abstraction) ---> Kelas tertinggi dalam hirarki kelas.
- Enkapsulasi (Encapsulation) ---> Penggabungan antara kode dan data yang dimanipulasi.
- Perwarisan (Inheritance) ---> Proses pembentukan kelas baru dari kelas yang sudah ada.
- Reuseability ---> Kemampuan kelas untuk dapat digunakan kembali pada saat perubahan.
- Spesialisasi
- Generalisasi
- Komunikasi antar Object
- Polymorphisme ---> Kemampuan yang memungkinkan suatu interface mewakili atau mengendalikan kegiatan dari objek-objek yang lain.